GEDUNG cagar budaya di Jalan Pajajaran satu di antarnya adalah pabrik kina. Pabrik kina di Bandung ini bernama ā Bandoengsche Kinine Fabriek N.Vā. Didirikan pada 1896, pabrik kina di Bandung ini merupakan industri paling tua di kota ini. Pabrik kina Bandung berada di Jalan Pajajaran no. 29-30. Bangunannya merupakan rancangan arsitek Gnelig Mijling AW. Seperti kebanyakan…… Continue reading Pabrik Kina di Bandung Peninggalan Zaman Belanda
Tag: kimia farma
Kimia Farma di Sudut Jalan Braga-Asia Afrika
GEDUNG di sudut pertigaan Jalan Asia Afrika dan Jalan Braga, samping Gedung Merdeka yang kini digunakan untuk apotek Kimia Farma, ada bagian ruangan yang terlihat kosong pada Kamis (2/4) siang. Beberapa pegawai tampak membenahi gedung itu. Ada yang mengecat dinding bagian luar gedung itu. Ada juga yang membereskan trotoar, dan yang memasang semacam tegel di…… Continue reading Kimia Farma di Sudut Jalan Braga-Asia Afrika